Saturday, April 26, 2025
home_banner_first
FOCUS LENSA

Kondisi Pelaksanaan Pilkada di Kota Medan saat Dilanda Banjir

journalist-avatar-top
Rabu, 27 November 2024 16.55
kondisi_pelaksanaan_pilkada_di_kota_medan_saat_dilanda_banjir

kondisi pelaksanaan pilkada di kota medan saat dilanda banjir

news_banner
Petugas Bawaslu Medan berjalan melintasi banjir menuju lokasi TPS 012 di Jalan Selamat, Sitirejo III, Medan Amplas, Sumatera Utara, Rabu (27/11/2024) untuk mengawasi pengamanan logistik setelah pencoblosan tidak dilakukan (f:adil/mistar)
Petugas Bawaslu Medan berjalan melintasi banjir menuju lokasi TPS 012 di Jalan Selamat, Sitirejo III, Medan Amplas, Sumatera Utara, Rabu (27/11/2024) untuk mengawasi pengamanan logistik setelah pencoblosan tidak dilakukan (f:adil/mistar)
Petugas KPPS terlihat berbincang di TPS 012 Jalan Selamat, Sitirejo III, Medan Amplas, Sumatera Utara, Rabu (27/11/2024) sembari menunggu air turun di tengah pemungutan suara yang tidak dilakukan (f:adil/mistar)
Petugas KPPS terlihat berbincang di TPS 012 Jalan Selamat, Sitirejo III, Medan Amplas, Sumatera Utara, Rabu (27/11/2024) sembari menunggu air turun di tengah pemungutan suara yang tidak dilakukan (f:adil/mistar)
Kapolda Sumatera Utara (Sumut), Irjen Whisnu Hermawan Februanto, bersama Pj. Gubernur Sumut dan Pangdam I/Bukit Barisan terjun langsung meninjau sejumlah titik banjir (f:ist/mistar).
Kapolda Sumatera Utara (Sumut), Irjen Whisnu Hermawan Februanto, bersama Pj. Gubernur Sumut dan Pangdam I/Bukit Barisan terjun langsung meninjau sejumlah titik banjir (f:ist/mistar).
Banjir yang cukup tinggi membuat warga sulit beraktivitas termasuk untuk mendatangi TPS (f:ist/mistar)
Banjir yang cukup tinggi membuat warga sulit beraktivitas termasuk untuk mendatangi TPS (f:ist/mistar)
REPORTER: